













Natural Aren Koltim (Global)
Produk
Gula aren serbuk dan cair (Powdered and liquid palm sugar)
Asal Program
ScaleUp with WhatsApp
Perizinan dan Sertifikasi
IUMK, NIB
Lokasi
Perumahan grand lestari blok C, Desa Matabondu, Kec. Tirawuta, Kab. Kolaka Timur, sulawesi tenggara
Kapasitas Produksi per Bulan
4000 pcs
Profil
Natural Aren Koltim merupakan sebuah toko yang menyediakan gula aren dalam berbagai bentuk. Toko yang didirikan oleh Hasrul pada April 2020 di Perumahan grand lestari blok C, Desa Matabondu, Kec. Tirawuta, Kab. Kolaka Timur ini menjual produk gula aren dalam bentuk bubuk dan dalam bentuk cair yang sedia dalam berbagai ukuran dan dijual mulai dari Rp 20.000 sampai dengan Rp 40.000. Dengan seluruh proses yang higienis mulai dari pohon sampai kemasan membuat produknya memiliki umur simpan yang lama meskipun tanpa bahan pengawet buatan serta sudah memiliki sertifikasi NIB dan IUMK, sementara sertifikasi Halal sedang dalam proses. Produk Natural Aren Koltim sudah pernah mengikuti expo diluar negeri yaitu Dubai Expo. Jadi, tunggu apalagi? Segera dapatkan produk Natural Aren Koltim yang sangat cocok buat Anda yang suka dan sedang butuh gula aren baik dalam bentuk cair maupun bubuk. Produk kami juga tersedia di e-commerce kesayangan Anda Shopee or our offical website.
Natural Aren Koltim is a shop that provides palm sugar in various forms. The shop which was founded by Hasrul in April 2020 at the Grand Lestari Housing Block C, Matabondu Village, Kec. Tirawuta, Kab. Kolaka Timur sells palm sugar products in powder and liquid form which are available in various sizes and are sold from Rp. 20,000 to Rp. 40,000. With all hygienic processes starting from the tree to the packaging, the products have a long shelf life even without artificial preservatives and already have NIB and IUMK certifications, while Halal certification is in process. Natural Aren Koltim products have participated in expo abroad, namely Dubai Expo. So what are you waiting for? Immediately get the Natural Aren Koltim product which is very suitable for those of you who like and are in need of palm sugar both in liquid and powder form. Our products are also available in your favorite e-commerce Shopee or our offical website.
Minimum Order Quantity untuk ekspor
1000 pcs
Durasi masa tunggu pemenuhan pesanan
2 minggu (2 weeks)
INCOTERM yang diminati
FOB
Capaian
Pernah menjual 5000 pcs dalam bulan pertama, menjadi wirausaha unggulan Bank Indonesia, diundang dalam acara puncak Karya Kreatif Indonesia 2021, sering diberitakan oleh media (Selling 5000 pcs in first month, become excellent entrepreneur fro Bank Indonesia, Invited by Karya Kreatif Indonesia 2021, covered by various media)